Spesifikasi dan Harga Apple Iphone 6S Ponsel Canggih dari Apple
Apple merilis ponsel
terbarunya yakni iPhone 6s yang dipersipakan untuk bersaing melawan beragam
smartphone premium lainnya yang telah dirilis. Hadir dengan iOS 9 untuk
mengoptimalkan kinerja iPhone 6s agar semakin responsif dan mampu menjalankan
banyak aplikasi dan game dengan lancar.
Menariknya Apple menghadirkan warna baru yakni rose gold, yang terlihat begitu feminim karena diciptakan untuk pengguna iPhone wanita. Namun sayangnya, kami tak menjumpai adanya perubahan berarti antara desain iPhone 6 dan iPhone 6s, bahkan bisa dikatakan desain smartphone terbaru ini lebih tebal dan berat karena Apple mengadopsi material bahan baru bernama alumunium zinc 7000 series yang diklaim tidak akan mudah melengkung seperti material alumunium 6000 series yang sebelumnya dipakai iPhone 6. Sementara untuk desainnya, iPhone 6s memiliki ketebalan 7.1 mm dan bobot 143 gram yang terbukti lebih tebal dan lebih berat dibandingkan desain iPhone 6 yang memiliki ketebalan 6.9 mm, dan berat 129 gram.
Menariknya Apple menghadirkan warna baru yakni rose gold, yang terlihat begitu feminim karena diciptakan untuk pengguna iPhone wanita. Namun sayangnya, kami tak menjumpai adanya perubahan berarti antara desain iPhone 6 dan iPhone 6s, bahkan bisa dikatakan desain smartphone terbaru ini lebih tebal dan berat karena Apple mengadopsi material bahan baru bernama alumunium zinc 7000 series yang diklaim tidak akan mudah melengkung seperti material alumunium 6000 series yang sebelumnya dipakai iPhone 6. Sementara untuk desainnya, iPhone 6s memiliki ketebalan 7.1 mm dan bobot 143 gram yang terbukti lebih tebal dan lebih berat dibandingkan desain iPhone 6 yang memiliki ketebalan 6.9 mm, dan berat 129 gram.
Terdapat teknologi 3D
Touch pada iPhone 6s yang mampu mengenali tingkat tekanan dari jari penggunanya,
sehingga aplikasi maupun fitur tertentu dapat dibuka dengan cara menekan layar
sesuai kekuatan tekanan pada ujung jari. Dan untuk layarnya sendiri mengadopsi
panel IPS LED-backlit dengan resolusi sebesar 750 x 1334 pixels yang
dibentangkan layar layar seluas 4.7 inchi. Walaupun resolusinya masih dibawah
Samsung Galaxy S6 yang memiliki kerapatan pixels -577 ppi, sementara iPhone 6s
hanya -326 ppi, namun nyatanya gambar yang dihasilkan ponsel Apple ini tetap
terlihat tajam dan bening, karena memiliki contrast rasio 1400 : 1 dan
teknologi layar Full sRGB. Selain itu, lapisan terluar layar iPhone 6s telah
dilindungi lapisan Ion-strengthened glass, dan oleophobic coating yang
menjadikan layar tetap utuh mesti tergores benda tajam dan dapat terbebas dari
kotoran sidik jari.
Untuk dapur pacunya
ponsel ini telah dibekali processor Apple A9 Dual-core 1.84 GHz
Twister serta co processor M9. Ponsel ini juga memiliki peningkatkan
kapasitas memori Ram menjadi 2 GB. Kemudian untuk sektor memori, terdapat 3
pilihan memori internal berukuran 16GB, 64GB, dan 128GB. Masing-masing varian
memori internal dibanderol dengan harga berbeda-beda. Bahkan harga iPhone 6s
bisa menembus angka diatas 10 Juta Rupiah untuk varian memori internal terbesar
yakni 64GB, dan 128GB. Sayangnya, mau tak mau kita harus puas dengan kapasitas
memori yang disediakan, karena smartphone ini tak memiliki slot memori microSD.
Namun ak usah khawatir apabila hanya mampu membeli versi 16GB, pasalnya sistem
operasi iOS 9 hanya membutuhkan ruang penyimpana sebesar 1.68 GB, jauh lebih
kecil dibandingkan iOS 8 yang mebutuhkan 4.58GB.
Kelebihan utama dari
iPhone 6s adalah memiliki kamera primer yang canggih dengan sensor berkekuatan
12 Megapixel dengan teknolgi phase detection autofocus, dan lampu kilat
dual-LED (dual tone) flash yang dapat menghasilkan cahaya yang natural. Menariknya
lagi, kamera iPhone 6s telah diperkuat bukaan lensa sebesar F/2.2 dan memiliki
5 element lensa yang mengoptimalkan pengambilan foto dan video beresolusi 4K
(2160p@30fp), meski dalam kondisi rendah cahaya (Low Light). Kemudian untuk
kamera sekunder Apple membekalinya dengan kamera berteknologi iSight seperti
kamera primernya, hanya saja resolusinya lebih rendah yakni 5 Megapixel. Kamera
primer iPhone 6s juga mampu merekam video beresolusi Full HD 1080p dan dibekali
fitur Face Detection, serta mode HDR dan panorama
Untuk data telah
dibenamkan teknologi 4G LTE kategori 6 dengan kecepatan maksimum 300 mbps, dan
upload 50 mbps dan menjadi bagian tak terpisahkan pada ponsel premium Apple
ini. Selain itu iPhone 6s juga dibekali konektivitas 3G HSDPA berkecepatan 42.2
mbps, dan jaringan Evdo Rev.A berkecepatan 3.1 mbps. Kemudian untuk
konektivitas yang lainnya, sudah ada teknologi NFC yang hanya bisa dipakai
untuk mendukung metode pembayaran Apple Pay, sehingga tak bisa sobat pakai
untuk mentransfer file. Disisi lain, iPhone 6s juga didukung teknologi Wi-Fi
802.11 a/b/g/n/ac dual-band dan konektivitas Bluetooth V4.1, serta port USB 2.0
yang menjadi ciri khas perangkat buatan Apple. Sementara untuk akses navigasi
saat sobat berpegian, bisa mengandalkan GPS berteknologi A-GPS, dan GLONASS.
Pada sektor baterai
ponsel ini dibekali baterai Li-Po sebesar 1.715 mah yang ditanamkan dibalik
desain unibody iPhone 6s dan diklaim memiliki waktu bicara selama 14 jam (3G),
dan dapat dipakai mendengarkan musik selama 50 jam. Akan tetapi apabila sobat
memakainya untuk mengakses internet pada jaringan 4G LTE dan bermain game HD,
pastinya daya tahan baterainya akan berbeda. Sama seperti pendahulunya ponsel
ini juga dibekali keamanan berlapis dengan teknologi pemindai sidik jari yang
ditempatkan pada tombol home. Fitur sidik jari iPhone 6s menjadi andalan untuk
proses verifikasi pembayaran Apple Pay, dan siap sobat pakai untuk meningkatkan
keamanan data dan file yang sobat miliki melalui metode penguncian lock screen
berbasis sidik jari. Selain itu, Apple juga melengkapinya dengan beragam fitur
menarik lainnya, seperti “SIRI” yang merupakan asisten pribadi yang digunakan
lewat control suara, layaknya Google Now dan Cortana.
Harga Apple Iphone 6S
Harga
Iphone 6S Bulan Februari 2016 dengan
memory 16 GB = Rp. 10.199.000, 64 GB = Rp. 11.549.000, 128 GB = Rp. 13.299.000
di toko online Lazada dengan garansi resmi 1 tahun.
Spesifikasi Apple Iphone 6S
Jaringan
|
GSM / CDMA / HSPA / EVDO / LTE
|
Launching
|
Available. Released 2015, September
|
Dimensi
|
138.3 x 67.1 x 7.1 mm (5.44 x 2.64 x 0.28 in)
|
Berat
|
143 g (5.04 oz)
|
SIM
|
Nano-SIM
|
Fitur Baru
|
Apple Pay (Visa, MasterCard, AMEX certified)
|
Tipe Layar
|
LED-backlit IPS LCD, capacitive touchscreen, 16M
colors
|
Ukuran Layar
|
4.7 inches (~65.6% screen-to-body ratio)
|
Resolusi
|
750 x 1334 pixels (~326 ppi pixel density)
|
Multitouch
|
Yes
|
Protection
|
Ion-strengthened glass, oleophobic coating
|
Fitur Layar
|
- Force Touch display
|
- Display Zoom
|
|
OS
|
iOS 9, upgradable to iOS 9.2
|
Chipset
|
Apple A9
|
CPU
|
Dual-core 1.84 GHz Twister
|
GPU
|
PowerVR GT7600 (six-core graphics)
|
Card slot
|
No
|
Internal
|
16/64/128 GB, 2 GB RAM
|
Kamera Primer
|
12 MP, f/2.2, 29mm, phase detection autofocus,
dual-LED (dual tone) flash, check quality
|
Fitur Kamera
|
1/3" sensor size, 1.22 µm pixel size,
geo-tagging, simultaneous 4K video and 8MP image recording, touch focus,
face/smile detection, HDR (photo/panorama)
|
Video
|
2160p@30fps, 1080p@60fps,1080p@120fps, 720p@240fps,
check quality
|
Kamera Sekunder
|
5 MP, f/2.2, 31mm, 1080p@30fps, 720p@240fps, face
detection, HDR, panorama
|
Alert types
|
Vibration, proprietary ringtones
|
Loudspeaker
|
Yes
|
3.5mm jack
|
Yes
|
WLAN
|
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, hotspot
|
Bluetooth
|
v4.2, A2DP, LE
|
GPS
|
Yes, with A-GPS, GLONASS
|
NFC
|
Yes (Apple Pay only)
|
Radio
|
No
|
USB
|
v2.0, reversible connector
|
Sensors
|
Fingerprint, accelerometer, gyro, proximity,
compass, barometer
|
Messaging
|
iMessage, SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email
|
Browser
|
HTML5 (Safari)
|
Java
|
No
|
Fitur Lainnya
|
Active noise cancellation with dedicated mic
|
Siri natural language commands and dictation
|
|
iCloud cloud service
|
|
iCloud Keychain
|
|
TV-out
|
|
Maps
|
|
Organizer
|
|
Document editor
|
|
Photo/video editor
|
|
Baterai
|
Non-removable Li-Po 1715 mAh battery (6.9 Wh)
|
Stand-by
|
Up to 240 h (3G)
|
Talk time
|
Up to 14 h (3G)
|
Music play
|
Up to 50 h
|
Warna
|
Space Gray, Silver, Gold, Rose Gold
|
Video
Review Apple Iphone 6S
Berikut
video review Iphone 6S yang
dibuat oleh DroidLime
Spesifikasi dan Harga Apple Iphone 6S Ponsel Canggih dari Apple
Reviewed by Admin
on
February 15, 2016
Rating: